www.arissaifulloh.com - Tiang pancang adalah sebuah konstruksi yang dirancang untuk mentransmisikan beban - beban dari atas permukaan ketingkat permukaan yang lebih rendah didalm tanah, pada umumnya bahan atau material yang digunakan untuk tiang pancang terbuat dari beton, besi baja dan kayu. Pembangunan konstruksi tiang pancang sangat disarankan untuk bangunan - bangunan bertingkat, landasan bandara (airport), jembatan, dan bangunan yang di bangun diatas tanah yang kekuatannya ada di dasar tanah.
Share Knowledge & Creativity