Skip to main content

Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon

Infomedia Digital - Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon, Sebuah konstruksi canopy yang dibangun diatas pohon ini letaknya ada di  Cape Town tepatnya di Afrika Selatan, canopy ini sengaja dibangun di taman botani di lereng timur gunung cape town, ini merupakan sebuah Taman botani pertama yang dimasukan dalam situs warisan dunia yang didirikan pada tahun 1913 seluas 36 hektar. 
dalam sejarahnya, untuk menyambut peringatan 100 tahun Kirstenbosch di 2013 konstruksi canopy dibangun pada 2013- 2014, dan dibuka untuk umum pada tanggal 17 Mei 2014.

Konstruksi canopy ini dibuat untuk para pengunjung supaya bisa melintasi alam diatas pohon, canopy yang diterbuat dari bahan baja yang dilengkung serta bahan kayu untuk jembatan ini terinspirasi dari kerangka ular atau nama istilahnya adalah ( The Boomslang) yang berarti ular pohon. Proyek pembangunan jembatan / canopy diatas pohon ini merupakan kolaborasi antara Arsitek Mark Thomas  dan insinyur konsultasi Engineers Henry Fagan, Panjang canopy yang dibuat ialah 130 meter dan tinggi dari permukaan tanah 12 meter, dengan begitu pengunjung menjadi lebih leluasa melihat keindahan alam dihutan.

Berikut inilah gambar - gambar dari konstruksi canopy yang dibangun dikota Capetown Afrika Selatan sungguh menajubkan :)

Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Proses pembangunan canopy sepanjang 130 meter ini dibantu dengan crane, kemudian fabrikasi baja dibuat sepanjang 6 meter agar memudahkan pada saat perakitan. serta pondasi beton yang dipendam dalam tanah yang digali dengan cara manual hal ini dilakukan agar tidak merusak cagar alam.
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Pada tahun 2004  Cape Floristic Region dinyatakan sebagai situs warisan dunia UNESCO, taman botani ini terletak di pusat  Cape Floristic yang juga dikenal sebagai Cape Floral Kingdom.
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon
Memang kecanggihan arsitek disetiap negara pasti berbeda - beda, namun niat saya untuk menulis artikel ini agar nantinya inovasi - inovasi yang ada di Indonesia bisa berkembang mengikuti zaman seperti yang ada dinegara tetangga lainnya. 
Demikianlah sedikit artikel saya tentang Desain Konstruksi Canopy yang dibangun diatas Pohon, semoga menjadi manfaat :)
Baca Juga:


Terima kasih atas kunjunganya di www.arissaifulloh.com, jangan lupa untuk klik tombol share dibawah ini yaa ^_^

Comments

Popular posts from this blog

Cara Menghitung Bobot Pekerjaan

www.arissaifulloh.com  -  Cara Menghitung Bobot Pekerjaan, mungkin dari sebagian orang menghitung setiap bobot pekerjaan belumlah diketahui karena masih banyak yang harus di pelajari selain rumus ini, rumus bobot pekerjaan ini biasanya di pakai dalam dunia teknik sipil, karena setiap pekerjaan yang memiliki laporan progressnya harus di hitung dengan rumus seperti ini, entah itu membangun sebuah rumah, gedung bertingkat, membuat rancangan konstruksi, membangun sebuah menara dan semua yang ada kaitannya dengan teknik sipi. adapun   Rumus untuk menghitung masing - masing bobot pekerjaan adalah: Bobot pekerjaan= (harga pekerjaan/Harga total pekerjaan) X 100%. Contoh: Bobot pekerjaan persiapan =( Rp. 686.751.780 / Rp. 31.900.000.000) X 100% = 2,2% Rumus diatas bisa anda tuangkan kedalam microsoft excel agar lebih cepat dan mudah dalam menghitung keseluruhan bobot pekerjaan tersebut. Terima kasih, semoga bermanfaat.. Baca Juga: Cara Membuat Kurva S Proyek Bangunan Dengan

Cara Membuat Time Schedule Proyek Bangunan Dengan Excel

www.arissaifulloh.com  -  Cara Membuat Time Schedule Proyek Bangunan Dengan Excel , Salah satu penyebab mundurnya pelaksanan pekerjaan adalah akibat dari tidak dibuatnya dokumen Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan yang dalam ilmu Managemen Proyek kita kenal dengan istilah nama Time Scedule atau Jadwa Pelaksanaan atau Rencana Kerja. Tanpa Time Scedule, pekerjaan tidak dapat dikontrol dan dikendalikan, sehingga akibatnya pekerjaan menjadi molor tanpa arah. Untuk itu Time Scedule sangat mutlak dibuat dalam menyusun dokumen RAB Desain. Pada prinsipnya Time Schedule tidak terlalu rumit, berisi item-item pekerjaan yang telah kita rencanakan dalam perhitungan volume dan dilengkapi dengan rencana bulan penyelesaian yang dijabarkan dalam minggu serta adanya  bobot pekerjaan  untuk mengetahui progress kemajuan agar bisa dibuat menjadi kurva S. Waktu yang digunakan dalam Time Scedule biasanya sangat pendek sekali yaitu kurang lebih 3 bulan. Kami saji akan Time Scedule yang relatif sederhana dibanding

Jenis Spesifikasi dan Tabel Berat Baja H-Beam

Besi Habeam merupakan bagian yang sangat penting dalam dunia konstruksi, terutama untuk membangun sarana infastruktrur seperti jembatan, kontruksi bangunan dan gedung, dan juga bisa digunakan untuk rangka bangunan tahan gempa. Tentunya setiap jenis besi H-beam ada jenisnya, berikut table jenis dan spesifikasi besi H-beam. Sekian, Semoga bermanfaat.